Laman

Minggu, 27 Maret 2011

Cara Utak-atik Tampilan Font pada Widget Sidebar


Kenapa harus diutak-atik? Jujur saja saya pernah kesal setiap memasang sebuah widget pada sidebar. Beberapa widget juga disertai tulisan di dalamnya. Yang masalah bukan pada tulisannya tetapi adalah pada tampilan tulisan tersebut, misalnya ukuran fontnya terlalu besar, terlalu kecil, atau jenis font dan warnanya tidak serasi dengan warna template blog kita. Sebagian widget memang menyediakan fasilitas untuk mengutak atik tampilan font secara instan, sehingga kita tidak perlu bergulat dengan kode HTML. Tapi sebagian widget sama sekali tidak menyediakan fasilitas ini. Nah, jika ini yang terjadi apa yang bisa kita lakukan?

Sebenarnya prinsip utak atik tampilan font ini sama pada setiap halaman web atau blog, baik pada entri posting, header, footer, maupun pada kolom komentar. Karena rumusnya sudah standar. Tinggal soal penempatan saja. Beberapa kode HTML untuk utak-atik tampilan font yang lazim digunakan adalah:

<span style="font-size: 12px;"></span> (untuk ukuran font)
<b> </b> (untuk huruf tebal)
<i> </i> (untuk huruf miring)
<strike> </strike> (untuk huruf yang dicoret)
<div style="color:#dddddd;"></div> (untuk warna huruf)
<div style="background-color:#dddddd;"></div> (untuk warna background huruf)

Sebagai catatan, kode yang berwarna hitam tebal adalah tag pembuka. Sedangkan kode yang berwarna biru adalah sebagai tag penutup. Kedua kode ini harus ditulis berpasangan. Kata yang akan diberi variasi harus berada diantara kedua tag tersebut. Jika pasangan tag ini tidak lengkap maka tidak akan terjadi perubahan apa-apa pada fontnya. Biasanya akan muncul peringatan eror. Sebagai contoh maka penulisannya akan menjadi seperti ini:

<b>huruf tebal</b>
<i>huruf miring<i>
<strike>huruf dicoret </strike>
<span style="font-size: 12px;">huruf ukuran 12 pixels</span>
<div style="color: #dddddd;">huruf berwarna abu-abu</div>
<div style="background-color: #dddddd;">huruf dengan background abu-abu</div>

Sebagai tambahan, yang berwarna hijau adalah ukuran fontnya. Sedangkan yang berwarna merah adalah kode untuk warnanya. Kedua ini bisa anda ganti sesuai keinginan anda. Jika kesulitan dengan kode warna anda bisa lihat Daftar Kode Warna.

Nah, yang jadi pertanyaan mungkin: Bagaimana cara menyisipkan kode-kode tersebut pada widget sidebar? Sebagai contoh misalnya ada tampilan widget seperti ini:

Cara Utak-atik Tampilan Font pada Widget Sidebar

Ini adalah widget statistik pengunjung dari Geovisite. Perhatikanlah tulisan site counter. Sebagai contoh sekarang tulisan tersebut akan saya tebalkan dan ganti warnanya menjadi abu-abu. Caranya adalah sebagai berikut:

1. Masuklah ke halaman Dasbor dan klik Rancangan.
2. Kliklah Edit pada Widget yang fontnya ingin kita utak atik.
3. Begitu halaman widget tersebut terbuka, carilah tulisan site counter tadi. Lalu sisipkanlah kode HTML untuk merubah warna dan huruf besar. Sebagai contoh maka penyisipannya akan menjadi seperti di bawah ini:
<center><!--************CODE GEOMAP************--> <a href="http://www.geovisite.com/zoom.php?compte=164769993470" target="_blank"><img src="http://geoloc9.geovisite.com/private/geomap.php?compte=164769993470" border="0" alt="" /></a><br /> <a href="http://www.geovisite.com/en/"><div style="color:#999999;"><b>site counter</b></div></a> <!--************END CODE GEOMAP************--> </center>
Sebagai catatan: kode yang cetak tebal adalah kode untuk warna hurufnya dan yang berwarna biru adalah untuk menjadikannya huruf tebal.  Jika sudah selesai, jangan lupa klik SIMPAN TEMPLATE.

Cara Utak-atik Tampilan Font pada Widget Sidebar

Sekarang lihatlah perubahannya. Sebagai contoh hasilnya akan tampak seperti di bawah ini:
Cara Utak-atik Tampilan Font pada Widget Sidebar

Tampak tulisan site counter sudah menjadi tebal dan berwarna abu-abu.
Nah, sekarang anda bisa utak atik tampilan font widget sidebar blog anda sesuai keinginan anda. Selamat mencoba dan semoga berhasil!



Kamis, 24 Maret 2011

cara membuat iklan melayang dengan tombol close

 tips & trik ngeblog #15: cara membuat iklan melayang dengan tombol close
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

mungkin anda telah menemukan banyak blog yang menyediakan tentang cara membuat iklan dengan tombol close yang saya bahas saat ini. tetapi kebanyakan dari code-code yang mereka berikan terdapat kesalahan, dan kesalahannya sama persis. mungkin itu akibat copy paste yang tidak dilihat dulu. di bawah ini saya berikan code yang sudah saya coba di blog ini untuk menampilkan iklan melayang dengan tombol close. saya ambil dari blog orang lain kemudian saya perbaiki kesalahannya.


<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:10px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}


.gbcontent{
float:right;
border:2px solid #A5BD51;
background:#ffffff;
padding:10px;
}
</style>

<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 30-w) : moveGB(20-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}
function moveGB(x0, xf){
var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.top = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>

<div id="gb">

<div class="gbtab" onclick="showHideGB()"> </div>

<div class="gbcontent">

<div style="text-align:right">
<a href="javascript:showHideGB()">
.:[Close][Klik 2x]:.
</a>
</div>
<center>

Masukan Kode iklan atau Gambar yang anda inginkan di sini

</center>

<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.center = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script></div></div>

semoga bisa membantu sesama blogger

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
tips & trik ngeblog #15: cara membuat iklan melayang dengan tombol close
# Masuk ke Tab Tata Letak
# Pilih Edit HTML
# Paste codenya terserah, yang penting diantara <body> sampai </body>

Rabu, 23 Maret 2011

aplikasi hack window 7

selamat datang di hack window 7 tapi saya ini cuma hack kecil2lan tapi semoga berman faat amin silahkan kalo mau aplikasinya klik disini
atau klik disini

Script Text/Huruf Bergerak Mengikuti Mouse Di Blogspot

Premium WordPress Themes
 

6 September 2010



 Bah pengen kan disetiap putaran mouse kita, ketika memasuki blog kita. Ada sesuatu yang aneh dan menakjubkan. Biar tampilan blog kita rame, biasanya para blogger menambahkan berbagai variasi atau widget . Bentuknya pun  bermacam macam. Nah kali ini kita akan coba membuat variasi atau hiasan di blog kita dengan menambahkan script supaya text bisa bergerak kemanapun mouse kita arahkan. Mau tahu caranya ?, silahkan ikuti langkah langkahnya.
script atau kode berikut mesti kita tambahkan ke template blog kita. Silahkan anda copy dulu script di bawah ini :
<script>
//mouse
//Circling text trail- Tim Tilton
//Website: http://www.tempermedia.com/
//Visit http://www.dynamicdrive.com for this script and more
function cursor_text_circle(){
// your message here
var msg='ZOE FIVERS'.split('').reverse().join('');

var font='Times New Roman';
var size=3; // up to seven
var color='#ff0000';

// This is not the rotation speed, its the reaction speed, keep low!
// Set this to 1 for just plain rotation w/out drag
var speed=.2;

// This is the rotation speed, set it negative if you want
// it to spin clockwise
var rotation=-.2;

// Alter no variables past here!, unless you are good
//---------------------------------------------------


var ns=(document.layers);
var ie=(document.all);
var dom=document.getElementById;
msg=msg.split('');
var n=msg.length;
var a=size*13;
var currStep=0;
var ymouse=0;
var xmouse=0;
var props="<font face="+font+" color="+color+" size="+size+">";

if (ie)
window.pageYOffset=0

// writes the message
if (ns){
for (i=0; i < n; i++)
document.write('<layer left="0" top="0" width="+a+" name="nsmsg'+i+'" height="+a+"><center>'+props+msg[i]+'</font></center></layer>');
}
else if (ie||dom){
document.write('<div id="outer" style="position:absolute;top:0px;left:0px;z-index:30000;"><div style="position:relative">');
for (i=0; i < n; i++)
document.write('<div id="iemsg'+(dom&&!ie? i:'')+'" style="position:absolute;top:0px;left:0;height:'+a+'px;width:'+a+'px;text-align:center;font-weight:normal;cursor:default">'+props+msg[i]+'</font></div>');
document.write('</div></div>');
}
(ns)?window.captureEvents(Event.MOUSEMOVE):0;

function Mouse(evnt){
ymouse = (ns||(dom&&!ie))?evnt.pageY+20-(window.pageYOffset):event.y; // y-position
xmouse = (ns||(dom&&!ie))?evnt.pageX+20:event.x-20; // x-position
}

if (ns||ie||dom)
(ns)?window.onMouseMove=Mouse:document.onmousemove=Mouse;
var y=new Array();
var x=new Array();
var Y=new Array();
var X=new Array();
for (i=0; i < n; i++){
y[i]=0;
x[i]=0;
Y[i]=0;
X[i]=0;
}

var iecompattest=function(){
return (document.compatMode && document.compatMode!="BackCompat")? document.documentElement : document.body;
}

var makecircle=function(){ // rotation properties
if (ie) outer.style.top=iecompattest().scrollTop+'px';
currStep-=rotation;
for (i=0; i < n; i++){ // makes the circle
var d=(ns)?document.layers['nsmsg'+i]:ie? iemsg[i].style:document.getElementById('iemsg'+i).style;
d.top=y[i]+a*Math.sin((currStep+i*1)/3.8)+window.pageYOffset-15+(ie||dom? 'px' : '');
d.left=x[i]+a*Math.cos((currStep+i*1)/3.8)*2+(ie||dom? 'px' : ''); // remove *2 for just a plain circle, not oval
}
}

var drag=function(){ // makes the resistance
y[0]=Math.round(Y[0]+=((ymouse)-Y[0])*speed);
x[0]=Math.round(X[0]+=((xmouse)-X[0])*speed);
for (var i=1; i < n; i++){
y[i]=Math.round(Y[i]+=(y[i-1]-Y[i])*speed);
x[i]=Math.round(X[i]+=(x[i-1]-X[i])*speed);

}
makecircle();
// not rotation speed, leave at zero
setTimeout(function(){drag();},10);
}
if (ns||ie||dom)
if ( typeof window.addEventListener != "undefined" )
window.addEventListener( "load", drag, false );
else if ( typeof window.attachEvent != "undefined" )
window.attachEvent( "onload", drag );
else {
if ( window.onload != null ) {
var oldOnload = window.onload;
window.onload = function ( e ) {
oldOnload( e );
drag();
};
}
else
window.onload = drag;
}

}
cursor_text_circle();

</script>

Jika sudah di copy, cara menerapkannya adalah :


Jika sudah di copy, cara menerapkannya adalah :

Seperti biasa Sigin dulu di draft blogger
Dalam dasbor masuk Tata Letak --> Elemen Laman
Tambah Widget --> kemudian anda klik HTML/JavaScript.Pastekan script atau kode yang telah di copy tadi disini. Simpan.

Oooh , hampir lupa. Coba Anda cari kata  "ZOE FIVERS" didalam kode, kemudian anda ganti dengan kata yang anda inginkan. nantinya kata tersebut yang akan tampil mengikuti Mouse.

Sekarang coba lihat hasilnya.
Catatan : Kita bisa menempatkan kode diatas dimana saja, didalam widget. Mau di sidebar, footer atau dimanapun asal ada tambah widget.

Cara Mematikan Komputer Orang Lain Lewat Jaringan LAN

iseng adalah sebuah pekerjaan yang mudah menurut saya walaupun terkadang membuat orang kesal dengan perbuatan kita yah apa boleh buat kalau sudah iseng kita suka terlanjur masuk dan bersenang-senang di sini saya masukan artikel bagaimana menjahili orang dengan mematikan komputernya dengan tiba-tiba menggunakan comand prompt GBU Mengerjai sang Penyusup (Shutdown) Menjadi penyusup memang menyenangkan. Tapi segalanya akan jadi menjengkelkan tatkala kita dalam posisi korban/sang admin. Ini hanya salah satu alternatif untuk menjahili sang penyusup. Kita akan mematikan komputernya jarak jauh Tak perlu repot-repot menggunakan program remote kesayangan anda, gunakan saja bawaan windows. Mengenai bagaimana cara mendeteksi sang penyusup, baca artikel terdahulu. Buka Windows Command Processor anda. Klik Start -> Run lalu ketik: cmd Pada command prompt, ketik: shutdown -i lalu tekan Enter. Perintah tersebut akan memanggil kotak dialog Remote Shutdown. Perhatikan screenshoot berikut: Klik tombol Add untuk memasukkan IP Address atau nama komputer target. Anda bisa memilih aksi, Shutdown, Log Off atau Restart. Pada kolom Display warning for anda bisa menentukan berapa lama countdown yang kan ditampilkan sebelum komputer di shutdown/log off/restart. Pada Opsi planned, ada pesan otomatis yang bisa anda pilih. Pada kolom Comment, anda bisa menuliskan pesan anda untuk sang penyusup. Entah ledekan atau.. terserah anda laah.. Saya rasa anda lebih jago soal ledek-meledek hehehe… Klik OK sesudahnya. Kira-kira di komputer target akan muncul seperti ini: Hohoho… menyenangkan bukan?? Eh?? Kenapa?? Oh, anda adalah sang penyusup?? tidak ingin komputer yang anda pakai dimatikan dengan cara seperti diatas?? Tenang, saya ada sedikit tips.. Saat anda melihat kotak dialog peringatan bahwa komputer anda akn segera di shutdown, secepat mungkin bukalah Notepad atau aplikasi Microsoft Word. Ketik kata-kata sakti berikut: AKU INGIN HIDUP 1000 TAHUN LAGI!! Hehehe.. kelamaan yach?? emang harus kata-kata itu?? Ya nggak laah.. ketik apa aja dech, terserah anda, yang penting jangan biarkan kosong. Jangan menekan tombol Save!! Saat “waktu eksekusi” menunjukkan angka 00:00:00, windows akan berusaha menutup aplikasi-aplikasi yang masih terbuka. Nah, aplikasi Notepad/Microsoft word yang anda buka tadi akan meminta konfirmasi dari anda apakah anda ingin menyimpan dokumen anda. Jangan pilih apa-apa, biarkan saja kotak dialog tu bertanya-tanya ;p Beberapa saat kemudian akan muncul kotak dialog End Program, klik tanda silang yang berada pada pojok kanan atas atau pilih cancel. Kotak dialog yang muncul berbeda-beda, kurang lebih demikian: Nah, anda akan mendapati komputer anda tetap hidup, sehat walafiat dan berdiri tegak. hehehe… Cuma itu caranya?? Ada nich yang lebih “formal” ^_^ 1. Klik START -> Run 2. Secepat kilat, ketik shutdown -a Perintah itu adalah perintah untuk melakukan Abort terhadap shutdown. Lalu apa yang akan dilakukan sang Admin?? Tentu kondisi ini tidak bisa didiamkan. Jangan biarkan sang Penyusup senyum-senyum sendiri. Andalah sebagai admin yang harus tersenyum Beri serangan kedua!! Jangan dulu pakai software remot favorit anda, nggak perlu ngeluarin senjata pamungkas untuk penyusup seperti ini. Ulangi langkah awal tadi, shutdown -i, namun jangan beri centang pada opsi Warn Users Of the action dan kosongi juga opsi Planned. Jangan beri pesan apa-apa dan komputer sang penyusup akan langsung shutdown tanpa konfirmasi Sekian… and Happy SHUTTING DOWN!!! ^_^

Selasa, 22 Maret 2011

Cara Membuat Animasi Cursor Mouse di Blogger




Hello all.. apa kabar nya neeh.. Postingan kali ini akan saya coba sedikit garing heheee.. inspirasi ini muncul ketika saya sedang browsing ke salah satu situs web milik microsoft saya gerak - gerakkan mouse nya eeh ada gambar yang bikin mata saya melotot lihat nya (mata jengkol kale bang) hehehee... Cara pemasangan nya cukup mudah ga perlu neko - neko silahkan ikuti langkah berikut :

1. Login ke Blogger + Tata Letak + Edit HTML dan berikan centang pada Expand Tempelate Widget (untuk jaga - jaga sebaik nya kamu Download Tempelate Lengkap kamu)

2. Kemudian kamu cari kode body { (untuk memudahkan pencarian kamu teken Cntrl + F di keyboard kamu)

3. Seteleh ketemu kamu letakkan Script dibawah ini di bawah kode body {

cursor:url("http://i49.tinypic.com/flvjtl.gif"),text;

NB : Tulisan yang warna biru dapat kamu ganti dengan url gambar yang kamu inginkan atau kamu ingin mengganti dengan kode gambar di bawah ini :


Ini url nya http://i46.tinypic.com/24zivc8.gif

Ini url nya http://i45.tinypic.com/330bwwn.gif

Untuk lebih lanjut silahkan kamu berkunjung disini dan kamu bisa pilih ikon cursor mouse sesuka mu kemudian upload gambar tersebut di PhotoBucket/TinyPic

Senin, 21 Maret 2011

Cara Membuat Gambar Berjalan



Seperti apa sich yang dimaksud dengan gambar berjalan itu? Kayaknya tidak perlu saya jelaskan panjang lebar, silahkan saja lihat contohnya di bawah ini:



blog serba tersedia
Formula Bisnis



Gimana sudah paham khan dengan apa yang dimaksud gambar berjalan tersebut?

OK, kalau sudah paham sekarang mulai bahas Cara Membuat Gambar Berjalan. Cara Membuat Gambar Berjalan pada sidebar atau postingan dalam Blog hanya perlu menambahkan alamat URL gambar yang diinginkan ke dalam kode di bawah ini:

<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" width="180" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" height="200">

Letakkan disini alamat URL gambar Anda

</marquee>

Agar lebih mudah akan saya kasih contoh, tapi jangan lupa semua URL gambar pada contoh harus diganti sesuai URL gambar Anda, perhatikan di bawah ini:

<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" width="180" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" height="200">

<a href="http://www.serba-tersedia.co.cc" target="_blank"><img src="http://i977.photobucket.com/albums/ae258/SPN_photo/BannerAnimasiBlogST.gif" border="0" alt="blog serba tersedia"/></a>
<a href="http://www.formulabisnis.com/?id=TONO1975" target="_blank"><img src="http://i977.photobucket.com/albums/ae258/SPN_photo/Animasi-ForBis-1.gif" border="0" alt="Formula Bisnis" /></a>


</marquee>

Cara pasang gambar berjalan pada sidebar atau postingan, caranya sama dengan cara pasang teks berjalan, kalau Anda belum tau silahkan baca dulu Cara Membuat Teks Berjalan atau Efek Marquee.

Keterangan:
direction="up" = bisa diganti down (bergerak turun), left (bergerak ke kiri) dan right (berkerak ke kanan).
width="180" = untuk menentukan lebar area
height="200" = untuk menentukan tingginya area dan
scrollamount="2" = untuk menentukan kecepatan gerak.

>>>>>>>>Selamat Mencoba, Semoga Sukses!!!<<<<<<<<

Minggu, 20 Maret 2011

trik mempercepat internet dari registry

Mempercepat Koneksi Internet Tanpa Software

28 Oct. 2009 Alwi 271 comments
tips mempercepat koneksi internet tanpa softwareBagi anda yang suka browsing tentunya penggunaan internet menjadi sesuatu yang tidak bisa dipisahkan. Apalagi jika hal tersebut menyangkut pekerjaan. Misal untuk cek email, update blog, mencari informasi dan lain sebagainya. Jika koneksi internet anda sudah broadband, 3G dan sekelasnya mungkin tidak terlalu bermasalah (bukan berarti tidak ada masalah sama sekali lho…). Namun jika koneksi internet anda masih menggunakan dial up apalagi masih menggunakan GPRS dari HP sebagai modemnya, anda terpaksa harus sedikit bersabar dengan koneksi internet yang “lemot” bagaikan bekicot heeeeee………. Kita bisa meminimalkan agar koneksi internet tidak terlalu lambat banget. Sebenarnya ada banyak tool/applikasi yang bisa dipakai untuk mempercepat koneksi internet baik yang gratisan atau yang berbayar seperti Speed ConnectInternet Accelerator, web acceleratorashampho internet accelerator, fosSpeedconsole dll.
Pada postingan kali ini saya akan bahas cara mempercepat Koneksi Internet dengan tweak registry pada komputer kita dan tweak konfigurasi browser Mozilla Firefox. Mudah-mudahan dengan tips dan trik berikut ini koneksi internet yang kita gunakan sedikit menjadi lebih baik.
Ada beberapa settingan yang harus dirubah  di registry komputer kita, seperti Setting Shared Folder dan boot jika komputer kita terhubung dengan jaringan komputer lain, setting file temporary pada browser, Cache DNS, mengurangi Bandwidth Update Windows dll. Kali ini yang akan kita lakukan adalah Optimalisasi DNS Lookup.  Ini adalah salah satu cara untuk meningkatkan atau mempercepat koneksi internet, dan untuk mengubahnya kita bisa menggunakan software TCP/IP Optimizer. Namun kali ini yang akan kita lakukan adalah dengan tweak registry yang ada di komputer kita (tanpa software).
Caranya :
  1. Klik menu Start > Run
  2. Pada kotak dialog Run ketikkan regedit, lalu klik OK.
  3. Run
  4. Sekarang kita cari alamat registry ini : HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\Current ControlSet\Services\Tcpip\ServiceProvider.
  5. Setelah kita berada di direktori ServiceProvider ubah nilai-nilai dibawah ini semuanya menjadi 1.
     
    • DnsPriority=1
    • HostsPriority=1
    • LocalPriority=1
    • NetbtPriority=1
  6. Tutup registry restart komputer.

=== Tweeking Firefox ====

Peringatan !!! : Saya tidak menyarankan anda untuk melakukan cara ini jika anda belum mahir betul. Tweaking ini sendiri sebenarnya dikeluarkan oleh pengembang firefox jadi tidak sembarang tweaking, namun jika anda berani mencoba resiko ditanggung sendiri yaaa kalau anda salah memasukkan nilainya, karena setelah tweaking tidak ada opsi/menu untuk mengembalikan settingan default firefox,  untuk mengembalikan ke default harus dilakukan secara manual atau harus install ulang Mozilla Firefoxnya. Jadi jika anda berani melakukannya tolong dicatat satu persatu semua perubahan tweaking yang anda lakukan.
  1. Ketik : “about:config” tanpa tanda petik  di firefox anda kemudian enter.
  2. Akan keluar peringatan seperti ini :
  3. tweak mozilla firefox
  4. Klik Saya berjanji akan berhati-hati, setelah itu akan keluar sebuah settingan untuk tweaking firefox.
  5. about-config-mozilla
  6. Untuk merubahnya, klik 2 kali pada masing-masing nama pengaturan dan masukkan data perubahannya.
  7. Jika data dibawah tidak terdapat dalam settingan default firefox, klik kanan pilih New. Untuk data berupa angka, pilih Integer, untuk true/false pilih Boolean.
Parameter-parameter setting :
I. Untuk pengguna Dial Up
  1. Set “browser.cache.disk_cache_ssl : true”
  2. Set “browser.xul.error_pages.enabled : true”
  3. Set “network.http.max-connections : 32?
  4. Set “network.http.max-connections-per-server : 8?
  5. Set “network.http.max-persistent-connections-per-proxy : 8?
  6. Set “network.http.max-persistent-connections-per-server : 4?
  7. Set “network.http.pipelining : true”
  8. Set “network.http.pipelining.maxrequests : 8?
  9. Set “network.http.proxy.pipelining : true”
  10. Set “plugin.expose_full_path : true”
  11. Set “signed.applets.codebase_principal_support : true”
  12. Set “content.interrupt.parsing : true”
  13. Set “content.max.tokenizing.time : 3000000?
  14. Set “content.maxtextrun : 8191?
  15. Set “content.notify.backoffcount : 5?
  16. Set “content.notify.interval : 750000?
  17. Set “content.notify.ontimer : true”
  18. Set “content.switch.threshold : 750000?
II. Untuk pengguna DSL :
  1. Set “network.http.pipelining : true”
  2. Set “network.http.proxy.pipelining : true”
  3. Set “network.http.pipelining.maxrequests : 64?
  4. Set “nglayout.initialpaint.delay : 0?
III. Untuk pengguna ADSL :
  1. Set “network.http.max-connections : 64?
  2. Set “network.http.max-connections-per-server : 21?
  3. Set “network.http.max-persistent-connections-per-server : 8?
  4. Set “network.http.pipelining : true”
  5. Set “network.http.pipelining.maxrequests : 100?
  6. Set “network.http.proxy.pipelining : true”
  7. Set “nglayout.initialpaint.delay : 0?
Shortcut untuk mempercepat browsing  :
  1. Ctrl+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .com. caranya adalah ketikkan nama domainnya saja  (tidak perlu menambahkan “http://www” dan akhiran .com) kemudian klik ctrl+enter. Contohnya, jika kita ingin membuka “http://www.google.com” jadi ketiklah “google” tanpa tanda petik yaaa  kemudian klik ctrl+enter.
  2. Shift+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .net. caranya adalah ketikkan nama domainnya saja kemudian klik shif+enter. Contoh, jika ingin membuka “http://www.telkom.net”  maka cukup ketiklah “telkom” tanpa tanda petik yaaa kemudian klik shif+enter.
  3. Ctrl+Shift+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .org. caranya adalah ketikkan nama domainnya saja kemudian klik Ctrl+Shift+Enter. Misal, anda ingin membuka “www.wordpress.org” jadi cukup ketiklah “wordpress” tanpa tanda petik yaaa kemudian klik Ctrl+Shift+Enter.

Sabtu, 19 Maret 2011

Orang Cerdas Tidak Butuh Software Untuk Mengunci Folder


Orang Cerdas Tidak Butuh Software Untuk Mengunci Folder

Bookmark and Share

kunci folder
Abaikan judul di atas karena sangat narsis :D...sebenarnya tanpa software tambahan kita sudah bisa melindungi folder kita dengan menggunakan perintah DOS. kebanyakan orang memang banyak yang ingin komputer mereka aman dari pencurian file atau file itu sangat penting sehingga mereka tidak ingin file itu diketahui oleh orang lain! baiklah langsung ke TKP

Caranya mudah :
1. Buka Notepad
2. copas perintah dos di bawah ini ke dalam notepad
  
cls
@ECHO OFF
title Folder Locker
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST Locker goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Are you sure u want to Lock the folder(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Locker "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Enter password to Unlock folder
set/p "pass=>"
if NOT %pass%==pasword anda goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Locker
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Locker
echo Locker created successfully
goto End
:End

3. ubah dahulu yang berwarna biru dengan password anda misal : 12345 !simpanlah  dengan nama locker.bat
4.klik 2 x file locker.bat maka akan muncul folder dengan nama : locker
5. pindahkan file yang ingin anda sembunyikan ke dalam folder tersebut (locker)
6. kemudian klik 2 x file locker.bat maka akan keluar perintah DOS. tekan Y - enter bila anda ingin menyembunyikannya dan tekan N bila tidak
7. bila anda ingin membuka filenya lagi maka klik 2 x file locker.bat dan masukkan password lalu enter maka akan terlihat lagi foldernya
Sedikit yang bisa saya sampaikan, guna menambah pengetahuan.
Silahkan requwest software yang anda mau maka akan saya carikan untuk anda 
laporkan bila ada link yang rusak

Minggu, 13 Maret 2011

cara kunci laman blog




bunnyluthu
- Pake JAVASCRIPT aja ... :

- Copy paste SCRIPT ini ... N modifikasi dikit ... taruh di NOTEPAD ... N SAVE AS ... namafile.js --> file type'na ALL

function password_kunci()
{
var jawab=prompt(" pesan buat pengunjung taruh disini ");
var yes = 1

if (jawab == "password yang kamu mau taruh di sini")
{
alert('pesan kalau passwordnya bner taruh di sini');
}
else
{
alert('pesan kalau paswordnya salah taruh disini');
top.location.href="url situs yang mau qm tunjukin kalau password salah" ;
}


}
password_kunci();


- UPLOAD ke Hosting yang ngijinin DIRECT LINK ,,, ke file tadi .. misal ke :
http://www.ripway.com/
http://www.fileave.com/

- N masi banyak lagi ...
- Copy URL file tadi ... N taruh di tag ini ... :

<script src=" URL_FILE_TADI " type="text/javascript"></script>

- N Taruh di postigan qm ... pilih yang EDIT HTML ... pas buat POSTINGAN'na ... jngan yang TULIS ...
- Simpan ... selesai ...

- Semoga membantu ...

Posted 480 days ago

( 0 )
( 0 )
    Comment(s) (0)
   Report Abuse
No comments yet !!! Be the first to comment on this answer !!!

Other Open Questions in Blog
» bagaimana caranya agar file yang telah kita upload dalam blogger, dapat di download oleh pengunjung

Sabtu, 12 Maret 2011

Cara Membuat Text Alert Script / Kata Penutup Muncul Saat Keluar Blog


Senin, 03 Mei 2010
Dibaca :

Share this history on :
0
0diggsdigg
Hallo sobat informasi maya hari ini kang salman mau bahas bagaimana cara membuat text skrip muncul di akhir blog. singkatnya saat orang meninggalkan blog kita maka akan muncul pesan di blog kita.
Kata penutup di Blog merupakan salah satu trik dari pemilik blog atau admin untuk menyampaikan suatu pesan terima kasih kepada para pengunjungnya karena telah membuka blognya. Anda pasti sudah pahamkan maksud saya mengenai penutup blog itu. Script ini saya coba di Blogspot dan belum saya praktekkan di Wordpress.

Cara buatnya :

1. Login ke  Blogger.
2. Klik Layout --> Edit HTML.
3. Cari kode </head> di dalam template anda.
4. Copy pastekan script di bawah ini tepat dibawah kode </head> :

<script type='text/javascript'>
// goodbye alert
function goodbye(){
alert('Bagaimana Pendapat Anda Tentang Blog Saya ? Silahkan Kembali dan Beri Komentar Anda! Terimah Kasih !!');
}
parent.window.onunload=goodbye;

</script>

5. Klik Simpan Template.

Selamat mencoba ...

Lihat Juga :



http://asksalman19.blogspot.com

MEMBUAT TULISAN SELAMAT DATANG


Kamis, 05 Agustus 2010
Banyak cara yang bisa dilakukan untuk mempercantik blog. Salah satunya adalah menampilkan pesan selamat datang pada saat blog dibuka.Kelebihan dari Alert selamat datang ini adalah memberikan kesan tersendiri pada pengunjung blog, sedangkan kelemahannya adalah pengunjung blog akan mendapat sedikit kesibukan karena pesan ini akan selalu muncul pada saat pengunjung mengklik Read More atau Baca Selengkapnya pada postingan yang diberi Read More. Pesan ini juga muncul apabila pengunjung melakukan open new tab pada link yang diarahkan kedalam blog sendiri. Hal ini mungkin akan sedikit mengganggu pengunjung blog. Berikut gambarnya bagi sobat yang sedikit penasaran.


Jadi silhkan pertimbangkan dulu, mau pasang Alert Selamat Datang ini pada blog sobat atau tidak. Atau bisa juga sobat coba aja dulu, kalau tidak suka hapus aja lagi kodenya. Gampang kan ???

Berikut lankah-langkah pemasangannya : 
1. Masuk dulu ke akun blog sobat dengan klik DISINI
2. Klik tulisan "RANCANGAN".
3. Klik tulisan "Edit HTML".
Cari kode </head> pada kotak kede HTML blog sobat. Tekan "Ctrl F" lalu ketik pada kotak Cari untuk melakukan pencarian cepat.
4. Sudah dapat kodenya ? Kalau belum cari lagi he..he... Copy Kode berikut ini :



5. Paste diatas kode tadi (</head>)
Lakukan pratinjau untuk melihat  hasilnya. Kalau suka, kembali ke Edit HTML lalu klik "Simpan Template"
Selesai.

Sabtu, 05 Maret 2011

kumpulan serial number

cara buat tex area

<div  align="center"><textarea cols="55" name="txt" rows="100" style="  height: 60px; width: 250px;" wrap="VIRTUAL">ini adalah contoh text  area</textarea9></div>

Rabu, 02 Maret 2011

Cara Mengganti Cursor di Blog



Saya yakin, Anda pasti bosan dengan cursor berbentuk panah itu. Dengan trik kali ini, Anda bisa mengganti cursor panah tersebut dengan gambar-gambar yang menarik setiap kali blog Anda dibuka. Caranya pun sangat mudah.

Langsung saja, begini caranya:

1. Pilih tab “Tata Letak”.
2. Klik “tambah gadget” baik itu berada di bawah, atas atau samping.
3. Pilih “HTML/JavaScript”
4. Copy kode di bawah ini pada tempat pengetikan:

5. Nah, ganti alamat cursor http://www.123cursors.com/freecursors/7676.gif tersebut dengan alamat cursor yang lain. Untuk mengetahui alamat cursor yang lain, kunjungilah www.123cursors.com dan pilih cursor yang Anda inginkan. Supaya lebih mudah, cari berdasarkan kategori. Bila Anda sudah menemukan, copy alamat cursornya dengan cara klik kanan pada gambar cursor tersebut, lalu pilih “copy image location”.
Mudah kan?